Menyambut Yang Gagal

Oleh Pdt. Supriatno Bahan: Lukas 15:21 Selamat pagi, bapak-ibu, Opa-oma, mas-mbak. Selamat memasuki hari baru seluruh Saudaraku yang selalu dicintai Allah. Puji syukur, Allah tetap di samping kita memasuki hari Kamis ini. Dan kita patut memuji nama-Nya. Firman Tuhan hari ini, “Kata anak itu kepadanya: Bapa, aku telah berdosa terhadap sorga dan terhadap bapa, aku […]


Continue.. Menyambut Yang Gagal

Curahan Perhatian

Oleh Pdt. Supriatno Bahan: Filemon 1:16 Selamat pagi, Saudara-saudaraku yang dikasihi dan diberkati Tuhan. Malam telah berganti pagi, dan kasih Tuhan tetap mendampingi kita. Firman Tuhan, “bukan lagi sebagai hamba, melainkan lebih dari pada hamba, yaitu sebagai saudara yang kekasih, bagiku sudah demikian, apalagi bagimu, baik secara manusia maupun di dalam Tuhan.” Filemon 1:16 Saudaraku, […]


Continue.. Curahan Perhatian

Andai Nanti Ku Mati

Oleh Pdt. Weinata Sairin Andai nanti ku matidi lilit covid 19, serangan jantung, broncho pneumoni, kanker otak, kanker prostat,atau karena apapuntak usah bersedih berurai air matamati adalah kepastian yang pastimalah hidup itu sendiri penuh ketidakpastian. Covid 19 telah membunuh ribuan orangcovid 19 merenggut nyawa siapa sajatanpa diskriminasitenaga kesehatan, negarawan, rakyat jelataterpapar dan terbunuh oleh covid […]


Continue.. Andai Nanti Ku Mati