Mazmur 25:20-22 Sering kali kita berbicara mengenai sisi negatif dari kehidupan tanpa melihat sisi positifnya. Kadang muncul pemikiran ”sudah jatuh, tertimpa tangga” ketika menghadapi masa-masa yang sulit dalam kehidupan. Ketika kehidupan tidak terasa menyenangkan lagi dan mulai membuat langkah terhambat, rasa ingin menyerah bahkan berhenti berjuang selalu menghantui perasaan kita. Belum lagi ketika perasaan bersalah […]
Continue.. MENGHADAPI KESULITAN DENGAN KETULUSAN